Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

APA SEBENARNYA PROCESSOR PADA KOMPUTER ???

APA ITU PROCESSOR ??? Processor adalah tempat eksekusi kode instruksi program. Processor terdiri atas : Control Unit (CU) Arithmetic Logic Unit (ALU) Register Kode Instruksi program beserta data-data tersimpan dalam memori. Instruksi dan data dari memori diambil satu persatu dan disimpan diregister untuk dieksekusi. Ketika dieksekusi, instruksi di register akan menentukan apa yang akan dilakukan oleh Control Unit maupun Arithmetic Logic Unit (ALU). Control Unit itu bertugas untuk mengatur eksekusi dan mengendalikan seluruh komponen komputer lainnya, seperti memori atau Modul I/O. Sementara Arithmetic Logic Unit (ALU) bertugas untuk mengeksekusi operasi arithmetika dan logika. Apa itu operasi Arithmetika ?? Operasi Arithmetika itu meliputi penjumlahan,pengurangan,perkalian, dan pembagian. Sementara contoh Operasi Logika adalah Perbandingan lebih besar (>), lebih kecil (<), sama dengan (=), atau tidak sama dengan (≠). Secara garis Besar jenis instruksi yang dijalankan ol...

APA ITU ALGORITMA ???

APA ITU ALGORITMA ??? Algoritma adalah deskripsi langkah-langkah penyelesaian masalah yang tersusun secara logis atau urutan logis pengambilan keputusan untuk pemecahan suatu masalah. ditulis dengan notasi khusus notasi mudah dimengerti notasi dapat diterjemahkan menjadi sintaks suatu bahasa pemrograman Sebenarnya algoritma mirip dengan yang kita temui dalam kehidupan sehari-hari, misalnya resep makanan, resep kue, cara merawat kendaraan dan lain sebagainya. Di sana akan ditemukan langkah-langkah logis untuk penyelesaian suatu masalah. Bedanya, pada algoritma setiap langkah difokuskan pada sistem komputer atau data. Contoh : Algoritma untuk mencari nilai maksimum pada sekumpulan data yang tidak terurut Algoritma untuk mengurutkan data, sehingga menjadi terurut (sorting) Algoritma untuk mencetak bilangan ganjil dari 1 sampai dengan 19 dan sebagainya Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat algoritma adalah mencari langkah-langkah yang paling sesuai untuk penyelesai...

Download Microsoft Visio 2007 ( Full )

Gambar
CARA INSTAL MICROSOFT VISIO 2007 Sebelum kita masuk ke cara menginstal microsoft visio, hendaknya kita memahami apa itu microsoft visio ? Microsoft Visio adalah sebuah program aplikasi komputer yang sering digunakan untuk membuat diagram, diagram alir (flowchart), brainstorm, dan skema jaringan yang dirilis oleh Microsoft Corporation. Visio aslinya bukanlah buatan Microsoft Corporation, melainkan buatan Visio Corporation, yang diakusisisi oleh Microsoft pada tahun 2000. Versi yang telah menggunakan nama Microsoft Visio adalah Visio 2002, Visio 2003, dan Visio 2007 yang merupakan versi terbaru. Visio 2007 Standard dan Professional menawarkan antarmuka pengguna yang sama, tapi seri Professional menawarkan lebih banyak pilihan template untuk pembuatan diagram yang lebih lanjut dan juga penataan letak (layout). Selain itu, edisi Professional juga memudahkan pengguna untuk mengoneksikan diagram-diagram buatan mereka terhadap beberapa sumber data dan juga menampilkan informasi s...

Cara Memulai Aplikasi SLIK Reporting (OJK)

Gambar
C ARA M EMULAI A PLIKASI SLIK REPORTING Langkah-langkah untuk memulai aplikasi SLIK Reporting adalah sebagai berikut: Step 1 : Buka lokasi folder aplikasi SLIK Reporting  yang    sudah    di install sebelumnya, klik  2x    pada    file SlikClient.exe untuk menjalankan aplikasi. Gambar 12 . Loading Aplikasi SLIK Reporting     Step 2 :       Akan  muncul  halaman  Login    aplikasi    SLIK Reporting    seperti    gambar    dibawah    ini. Gambar 13 . Login Aplikasi SLIK Reporting       Step 3 :      Masukkan  User ID dan  Password    yang    telah    didaftarkan    oleh    Administrator LJK    masing- masing.            Setelah  dimasukkan ...

Tutorial Instalasi Aplikasi SLIK Reporting ( OJK )

Gambar
PENGANTAR S ISTEM A PLIKASI  SLIK REPORTING Aplikasi SLIK    Reporting   adalah bagian dari SLIK yang merupakan aplikasi yang di-install di sisi LJK Pelapor ( client application ). SLIK Reporting merupakan aplikasi yang berguna dalam rangka mengakomodasi kebutuhan penyampaian laporan SLIK. SLIK Reporting dapat menjalankan berbagai fungsi, diantaranya fungsi pelaporan (inisial dan rutin), kirim data, membuka file error hasil validasi server SLIK, membuka file Data Master yang diterima dari OJK, dan fungsi administrasi. Adapun secara lengkap, fungsi-fungsi yang terdapat di aplikasi SLIK Reporting adalah sebagai berikut: Fungsi-fungsi pada SLIK Reporting Keterangan Fungsi Pelaporan Untuk melakukan proses persiapan dan pengiriman data laporan SLIK. Terdapat beberapa menu terkait yaitu menu Pelaporan Data, Pelaporan Inisial, Kirim Data, dan Buka File Error . Fungsi Tools Terd...